Tablet Advan Vandroid T1J Andalkan 3G dan TV analog
0 Responses
Advan sangat gencar dalam mengeluarkan produk terutama smartphone dan Tablet. Nah, kali ini mereka meluncuran tablet terbaru yang merupakan penerus dari Vandroid T1H yaitu Advan Vandroid T1J. Tablet ini berdasarkan informasi yang diperoleh infogadget, lebih mengandalkan pada fitur TV analog. Berbeda dengan pendahulunya yang lebih menonjolkan pada sisi audionya.
Advan Vandroid T1J ini memiliki layar berukuran 7 inci dengan resolusi... [ Continue reading... ]